Langsung ke konten utama

Manfaat Jahe Bagi Kesehatan Tubuh

Berbagi info simpangraties

 Manfaat Jahe Bagi Kesehatan Tubuh, Mulai dari Menghangatkan Tubuh hingga Mengurangi Stres

Satu di antaranya adalah minuman jahe hangat, atau dalam bahasa Jawa disebut wedang jahe.
Secara tradisional, jahe juga menjadi satu di antara jenis rempah yang paling banyak digunakan dalam berbagai makanan dan minuman hampir di seluruh kawasan Nusantara.
Selain menghangatkan tubuh, ternyata jahe punya banyak manfaat lain lho.
Untuk itu, yuk kulik manfaat-manfaat yang tersembunyi dalam jahe, sebagaimana dikutip TribunTravel.com dari beberapa sumber.
1. Meredakan NyeriJahe memiliki khasiat untuk meredakan nyeri dan peradangan, termasuk nyeri otot akibat olahraga terlalu intens, sakit kram saat menstruasi, dan artritis.
Caranya, buatlah minuman yang terbuat dari jahe, kunyit, air perasan dari 2 buah jeruk lemon, satu sendok makan madu, dan air hangat.
2. Menghilangkan jerawat
Buat kamu yang resah karena masalah jerawat, caranya gampang kok.
Parut jahe, kemudian tempelkan pada bagian wajah yang berjerawat.
Kandungan zat dalam jahe membantu menghilangkan jerawat serta membuat kulit wajah menjadi lebih bersih dan sehat.
3. Efek anti-tumor
Jahe memiliki beberapa zat yang mampu melawan sel kanker dan mengurangi rasa sakit saat kemoterapi.

4. Menormalkan kembali komposisi dalam darah
Menurut penelitian, konsumsi jahe secara teratur dapat menormalkan kadar kolesterol dan gula darah. 
Hal ini juga bisa mengurangi risiko komplikasi potensial.
Apalagi jahe membantu mengurangi pembentukan gumpalan darah dan tekanan darah tinggi.
Caranya, rebus beberapa rimpang jahe dengan batang kayu manis, biarkan hingga dingin, dan minum 2-3 kali sehari.
5. Merangsang pertumbuhan rambut dan mencegah ketombe dan rambut rontok
Jahe melancarkan aliran darah ke kulit kepala, memasok akar rambut dengan nutrisi, dan merangsang pertumbuhan rambut untuk mencegah rambut rontok.
Masker penguat rambut: Kombinasikan jahe parut dan minyak jojoba, lalu pijat ke rambut dan kulit.
Cuci setelah 30 menit.
- Merangsang pertumbuhan rambut: Campur parutan jahe dan bawang putih dengan air, dan biarkan sebentar.
Tambahkan beberapa minyak zaitun atau minyak kelapa ke campuran ini, lalu pijatkan ke akar rambut.
- Masker untuk ketombe: Campur 2 bagian jahe yang baru diparut dan 3 bagian minyak zaitun atau wijen.
Oleskan ke kulit kepala dan biarkan selama 15-25 menit.
Gunakan masker ini dua kali seminggu.
Masker penguat rambut: Kombinasikan jahe parut dan minyak jojoba, lalu pijat ke rambut dan kulit.
Cuci setelah 30 menit.
- Merangsang pertumbuhan rambut: Campur parutan jahe dan bawang putih dengan air, dan biarkan sebentar.
Tambahkan beberapa minyak zaitun atau minyak kelapa ke campuran ini, lalu pijatkan ke akar rambut.
- Masker untuk ketombe: Campur 2 bagian jahe yang baru diparut dan 3 bagian minyak zaitun atau wijen.
Oleskan ke kulit kepala dan biarkan selama 15-25 menit.
Gunakan masker ini dua kali seminggu.
Hal ini bermanfaat untuk menjadikan tubuh hangat, menjaga kestabilan tekanan darah, dan aliran darah menjadi lebih lancar.
7. Menurunkan stres




Minum wedang jahe selain bisa menghangatkan tubuh, ternyata juga bisa mengurangi stres lho.
Aromanya dapat membantu menurunkan stres dan ketegangan dalam tubuh maupun pikiran.
Bahkan, jahe mengandung zat bernama gingerol yang dapat membantu memberantas zat kimia berbahaya dalam tubuh.
Zat kimia ini juga dapat meningkatkan stres.
Maka, kamu bisa mencoba meminum air panas yang dicampur jahe dan beberapa irisan jeruk lemon untuk mendapatkan khasiatnya.
baca juga
berbagi mamfaat buah buahan 



Komentar

Postingan populer dari blog ini

FILM SEMI JEPANG TERBARU

Remaja ini bikin vidio prank, tapi nafsunya keliatan      https://www.youtube.com/watch?v=NFLaMmwZwbU https://youtu.be/NFLaMmwZwbU Berbagi info simpangraties

Waktunya _ Seks Wanita Sedang Tinggi

Berbagi info simpanggraties Ketahui, Inilah Waktunya Gairah Seks Wanita Sedang Tinggi   pernahkah bertanya- tanya pada beberapa wanita terangsang ketika sedang sedang menstruasi? Ini bukan karena kita menuntut apa yang tidak bisa kita miliki. Bagaimana menstruasi memengaruhi seksual Wanita? dr. Jane Minkin, profesor Menurut kebidanan dan ginekologi Universitas Yale, kompilasi wanita berada pada siklus menstruasi, maka tingkat progesteronnya naik-turun Ini terjadi sekitar hari dari siklus menstruasi wanita, kompilasi telur n ke tuba falopi, dan siap untuk dibuahi. Gairah seks yang melonjak pada wanita, akhirnya mempengaruhi lebih banyak perilaku mereka di bawah selimut. Menurut sebuah penelitian, wanita membeli pakaian seksi ketika sedang berovulasi. Namun, hal lain yang disebut wanita menjadi bernada lebih tinggi (tapi bisa jadi karena ada masalah yang berbeda) Wanita juga lebih tertarik pada atletik. ! Menariknya lagi, pria juga melihat bahwa wanita lebih menarik ketika sedang

UBAH NASIBMU DENGAN MENGUBAH CARA BERFIKIRMU

Berbagi info simpangraties Seringkali komentar-komentarmu menentukan nasibmu,  bukan nasib orang yang kamu komentari.💞 Ubahlah cara berpikirmu, insya Allah nasibmu akan segera berubah. Seorang murid bertanya pada gurunya; "Guru kenapa ya hidup ini selalu banyak masalah?" Guru:  "Bukan hidup yang banyak masalah tapi pikiranmulah yang bermasalah...?"  "Kamu selalu berprasangka buruk pada apa saja dan siapa saja, itulah sebenarnya masalahnya" Murid: "Tapi faktanya aku selalu mendapat masalah dalam hidupku" Guru:  " Ya itu karena pikiranmu bermasalah",  Setiap kejadian dalam hidup itu netral pikiran kamulah yang menilai itu "bermasalah" atau "menguntungkan". Murid : "Maksudnya?" Guru :  "Misalnya apakah Hujan itu bermasalah atau malah menguntungkan". Murid : "Bagiku bermasalah, karena kalau aku naik motor dan lupa bawa jas hujan pasti basah kuyup" Guru :  "Lantas kalau hujan bagi tukan